Pelatih Senegal Thiaw Terkena Sanksi Larangan Lima Laga Usai Keributan di Final Piala Afrika
Pelatih timnas Senegal, Pape Thiaw, mendapat sanksi larangan mengikuti lima pertandingan resmi Konfederasi Sepak Bola Afrika setelah insiden memanas di final Piala Negara-negara Afrika melawan Maroko…