59 Orang Terluka dalam Bentrokan Pasca Final Piala Sepak Bola Kolombia
Setidaknya 59 orang mengalami luka luka dalam kerusuhan antar suporter sepak bola saat final piala Kolombia di kota Medellin malam Rabu, kata pihak berwenang. Kerusuhan tersebut pecah di akhir pertan…